SDI Logo
Organization
Image

Badan Riset dan Inovasi Nasional

Informasi Dataset

07-11-2022

12-08-2024

71761d17-b2c3-489a-a2e3-dc4c70ae9687

INFORMASI: Data berikut ini masih dalam proses pemenuhan Prinsip SDI.

Populasi plajau (Pentaspadon motleyi) di Pulau Laut, Kalimantan Selatan dan masalah konservasinya

Terbatas

Pohon plajau atau Pentaspadon motleyi Hook.f. mempunyai buah yang mirip buah kenari dan berpotensi sebagai bahan pangan. Sehingga buahnya bisa sebagai pengganti buah kenari namun kulit buahnya lunak dan mudah dikelupas. Pulau Laut termasuk salah satu wilayah di Kalimantan Selatan yang hutannya mulai banyak yang beralih fungsi menjadi perkebunan dan pemukiman sehingga pohon plajau semakin sedikit. Tujuan dari penelitian ini untuk mengamati kondisi populasinya, membudidayakan bijinya di Kebun Raya Banua, Banjar Baru, Kalimantan Selatan dan mengetahui masalah konservasinya. Metode yang digunakan yaitu metode eksploratif dengan transek 20x20 m dan jarak populasi 100 m sampai dengan 500 m. Kondisi populasi pohon plajau di wilayah hutan Inhutani II, Desa Megasari, Kecamatan Pulau Laut Utara, Kabupaten Kota Baru, Pulau Laut terdapat 4 populasi dan setiap populasinya terdapat 3 pohon induk plajau. Jumlah anakan pada setiap populasi dari 10 anakan sampai 202 anakan. Permasalahan dalam budidaya, yaitu bijinya mempunyai daya perkecambahannya rendah (23,8 persen), juga bunganya majemuk uniseksual meskipun ada yang biseksual. Koleksi satu-satunya di Kebun Raya Bogor belum pernah mengalami pembungaan sama sekali, kemungkinan disebabkan iklim yang berbeda dari asalnya pohon di Kalimantan. Untuk itu kondisi suhu dan kelembapan juga dianalisa pada makalah ini. Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversitas Indonesia Vol. 1 No. 3 Hal. 602-606 ISBN 2407-8050

Data and Resources

Metadata

Version
Produsen Data
Periode Data
Akses Data
Kode Daftar Data
Kode Indikator MMS
Kode Standar Data
Satuan
Ukuran
Jenis Data
Kategori
Data Prioritas
Kriteria Prioritas
Indikator Prioritas
Tipe Instansi
Kode Metadata Indikator
Interpretasi
Metode Perhitungan
Rumus
Variabel Disaggregasi/Klasifikasi
Kode Referensi
Indikator Komposit
Level Estimasi
ID Kegiatan MMS
Judul Kegiatan
Tahun Kegiatan
Jenis Statistik
Cara Pengumpulan Data
Sektor Kegiatan
Identitas Rekomendasi
Instansi Penyelenggara
Alamat Instansi
No. Telepon Instansi
Email Instansi
No. Faksimile Instansi
Unit Eselon 1
Unit Eselon 2
Nama Penanggungjawab
Jabatan Penanggungjawab
Alamat Penanggungjawab
No. Telepon Penanggungjawab
Email Penanggungjawab
No. Faksimile Penanggungjawab
Latar Belakang Kegiatan
Tujuan Kegiatan
Kegiatan Ini Dilakukan
Frekuensi Penyelenggara
Tipe Pengumpulan Data
Cakupan Wilayah Pengumpulan Data
Metode Pengumpulan Data
Sarana Pengumpulan Data
Unit Pengumpulan Data
Jenis Rancangan Sampel
Metode Pemilihan Sampel Tahap Terakhir
Metode Yang Digunakan
Kerangka Sampel Tahap Terakhir
Nilai Perkiraan Sampling Error Variabel Utama
Unit Sampel
Unit Observasi
Apakah Melakukan Uji Coba
Metode Pemeriksaan Kualitas Pengumpulan Data
Apakah Melakukan Penyesuaian Nonrespon
Petugas Pengumpulan Data
Persyaratan Pendidikan Terendah Petugas
Jumlah Petugas Supervisor
Jumlah Petugas Enumerator
Apakah Melakukan Pelatihan Petugas
Tahapan Pengolahan Data
Metode Analisis
Unit Analisis
Tingkat Penyajian Hasil Analisis
Ketersediaan Produk Tercetak
Ketersediaan Produk Digital
Ketersediaan Produk Mikrodata
Nama Produsen Data
Kode Provinsi Produsen Data
Kode Kota Produsen Data
Total MS-VAR
Total MS-IND
Periode Submission